Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Apa Bedanya Tujuan dan Manfaat dalam Penelitian ?


Dalam sebuah laporan penelitian pastinya terdapat sub bab Tujuan dan Manfaat dari sebuah penelitian. Sebelum bingung kedepannya, alangkah baiknya kita harus tau dulu arti kata dasarnya ya. Dan apa sih sebenarnya arti dasar dari kedua kata tersebut? dan apakah ada perbedaannya? Mari kita bahas..

Kata Tujuan menurut KBBI ialah

Sedangkan menurut Wiktionary Tujuan itu adalah sebagai berikut 

Sedangkan menurut saya sendiri kata Tujuan itu adalah sebuah kalimat yang menunjukkan hasil, sesuatu yang diperoleh setelah penelitian selesai, sesuatu yang akan dicapai / dituju dalam sebuah penelitian. Rumusan tujuan mengungkapkan keinginan peneliti untuk memperoleh jawaban atas permasalahan penelitian yang diajukan. Oleh karena itu, rumusan tujuan harus relevan dengan identitas masalah yang ditemukan, rumusan masalah dan mencerminkan proses penelitian.

Selanjutnya apa Manfaat itu ?

Menurut KBBI, kata Manfaat adalah sebagai berikut

Sedangkan menurut Wiktionary arti kata Manfaat adalah sebagai berikut

setelah sudah mengetahui dari website KBBI dan Wiktionary arti dari kata Manfaat, sebenernya tidak beda jauh arti kata nya ya, menurut saya pribadi arti kata Manfaat adalah dampak dari pencapaiannya sebuah tujuan tersebut.

Posting Komentar untuk "Apa Bedanya Tujuan dan Manfaat dalam Penelitian ?"